Tanggal Diserahkan

2020-03-12 09:03:40

Jenis

Karya Rekam

No. Deposit


Bentuk

Buku / Artikel

Widyarto, Setyawan

Rheological Properties of ABS Lustran QE1455 in Different Temperatures

Tipe Buku / Artikel
Penerbit PERTETA
Deposit
Kode
Tahun Terbit 2011
Hak Cipta Copyright (c) 2011 PERTETA
Tepat Terbit
Tanggal Terima 1970-01-01 07:01:00
Paper ini menyajikan sifat-sifat rheology ABS Lustran QE1455. Sifat-sifat yang diteliti meliputi shear rate on viscosity, effect of shear stress on viscosity, and effect of temperature on viscosity. Pengukuran in-line atau in-process dirancang untuk mengukur dan mengontrol proses fluida. Data diambil dad penelitian yang dilakukan di Laboratoritum Polymer, the University of Bradford, England. Percobaan menggunakan Cincinnati ACT30 untuk mengukur in-line rheometry. Data yang diperoleh akan disajikan dalam paper ini. Shear stress sebagai fungsi dad shear rate disajikan dalam grafik dan terlihat bahwa grafik membentuk kurva yang berbentuk cekung ke bawah. Perilaku shear stress meningkat apabila shear rate meningkat. ditunjukkan dalam grafik itu. Viscosity sebagai fungsi dari shear rate diplotkan dalam beberapa temperatur yang berbeda. Penurunan viskosity terjadi saat peningkatan shear rate seperti ditunjukkan dalam grafik lain. Perilaku ini disebut aliran pseudoplastic. Pada shear rate sama, grafik menunjukkan implikasi semakin tinggi temperatur semakin rendah shear viscosity.
Tag Ind1 Ind2 Isi